- Mulailah dengan pujian dan penghargaan yang jujur. Dengan penghargaan yang jujur menjadikan bawahan termotivasi karena segala tindakannya mendapatkan reward yang sesuai dengan hasil kerja.
- Beritahu kesalahan orang lain dengan cara yang tidak langsung. Memberi tahu secara tidak langsung dapat mencegah terjadinya konflik dan salah satu solusi untuk menyadarkan orang lain secara halus.
- Bicarakan kesalahan pribadi sebelum mengkritik orang lain.
- Ajukan pertanyaan sebagai ganti memberi perintah langsung. Mengajukan pertanyaan secara tidak langsung, dapat menjadikan seorang bawahan memiliki hasrat untuk mencari tahu jawabannya sehingga mudah untuk dikendalikan.
- Pujilah secara tulus peningkatan yang terjadi pada orang lain sekecil apapun.Pujian menjadikan seseorang lebih dihargai.
- Beri dorongan yang positif sehingga suatu kesalahan terkesan mudah untuk diselesaikan. Jika dilakukan, hal ini bisa memunculkan pikiran positif dan menjadikan bawahan lebih optimis.
- Beri reputasi yang baik untuk mereka penuhi.Beberapa pernyataan diatas merupakan langkah langkah sederhana untuk menjadikan seorang pemimpin disegani dan disenangi oleh bawahannya. Semoga dengan langkah langkah kecil diatas menjadikan kita seorang pemimpin yang berwibawa. Baca juga Tujuh-tips-jadi-manejer-sukses
Bagaimana Reaksi Anda Tentang Artikel Ini?
Komentar
Posting Komentar
SILAKAN KOMENTAR SESUAI TOPIK.....