Suara Harian Oto Bemo Beroda Tiga 11 Maret 2018 - SUARA HARIAN OTO BEMO BERODA TIGA
Suara Harian Oto Bemo Beroda Tiga

Komunikasi, Media Ilmu & Pengetahuan Umum Blogging

Langsung ke konten utama

Postingan

"OTO BEMO.. OTO BEMO.. BERODA TIGA .. TEMPAT BERHENTI.. DITENGAH TENGAH KOTA..PANGGIL NONA..PANGGIL NONA..NAIK KERETA..NONA BILANG..TIDAK PUNYA UANG.. JALAN KAKI SAJA"

TIPS MEMILIH LOWONGAN MARKETING YANG MENGUNTUNGKAN

Tips Memilih Lowongan Marketing yang Menguntungkan Marketing adalah pekerjaan yang paling dihindari oleh banyak orang. Jika dilihat di info lowongan pekerjaan, Anda akan sering menemui adanya lowongan marketing. Posisi ini tidak seharusnya dihindari, sebab posisi ini memiliki peranan penting dalam perusahaan. Hal ini juga yang menyebabkan lowongan tersebut selalu ada dari waktu ke waktu di saat lowongan pekerjaan lain sudah ditutup. Bekerja di posisi marketing bukanlah hal yang buruk. Posisi ini dapat membuat Anda belajar banyak hal. Bagaimana tidak, posisi ini yang paling berpengaruh terhadap keuntungan perusahaan. Menjadi staf marketing dapat menjadikan Anda memiliki pribadi yang tangguh. Selain itu Anda juga dapat mengembangkan kemampuan Anda dalam menganalisis. Pergaulan Anda juga akan semakin luas, karena Anda akan bertemu banyak orang ketika berada di posisi ini. Banyaknya manfaat yang diperoleh dari posisi ini, bukan berarti membuat Anda menerima setiap lowongan ma

CARA MENGATASI KETAKUTAN GAGAL DALAM BISNIS

Memulai suatu hal baru memang akan menimbulkan banyak pandangan, gagal adalah salah satunya. Bagaimanapun ketika Anda memilih untuk memulai sebuah bisnis, rasa takut akan risiko kegagalan bisnis harus dibuang jauh-jauh. Bila tidak perasaan ini akan menghalangi langkah Anda untuk bergerak meraih kesuksesan. Membiarkan perasaan gagal untuk terus mendampingi langkah Anda hanya akan membuat level kesuksesan berada di level yang sama. Maka dari itu Anda perlu mengenali betul potensi diri agar mampu mengatasi ketakutan gagal dalam bisnis. Berikut beberapa cara yang bisa Anda lakukan : 1. Ingat, kesempatan tidak datang dua kali Jangan sampai Anda menyiayiakan kesempatan yang hadir didepan mata. Terkadang para pemula bisnis kurang peka terhadap kesempatan yang jelas sudah ada, pertimbangkan mengenai “harga” dari sebuah kesempatan. Anda hanya akan menyesal ketika mendapatkan kesempatan dan melewatkannya hanya karena takut gagal. Gagal merupakan sebuah proses menuju kesuksesan, bila

PENTINGNYA MENGATUR MANAJEMEN BISNIS DENGAN BAIK

Pengertian Manajemen Bisnis ialah keseluruhan peraturan yang wajib dipatuhi oleh semua pelaku usaha. Sumber daya pekerja berkualitas dan manajemen yang baik dibutuhkan agar perusahaan cepat melesat. Visi dan misi berjalan sesuai alur yang telah disepakati. Konsekuensi harus ditanggung oleh pihak yang menyalahi aturan tersebut. Penyusunan sistem untuk pengaturan sebuah manajemen yang baik diperlukan perencanaan yang matang. Faktor internal dan eksternal patut menjadi bahan pertimbangan penentuan akhir dari keputusan. Tentukan target atau pencapaian yang harus diraih, sesuaikan dengan kapasitas perusahaan. Rincikan tentang kendala-kendala yang berpeluang merusak rencana. Antisipasi dengan cara memperbanyak poin mengenai strategi penyelesaiannya. Materi yang berisi tentang rencana manajemen selanjutnya dipresentasikan agar semua pihak dapat melakukan penilaian. Tampung aspirasi rekan atau mitra kerja guna memperbaiki manajemen menuju ke arah yang lebih baik. Penyatuan pikiran

LIMA STRATEGI JITU DISAAT BISNIS MULAI LESU

Menjalankan bisnis pada dasarnya itu menyenangkan, karena orang yang berbisnis seperti sedang melakukan seni. Indah untuk dinikmati, bahagia untuk dijalani. Bisnis memang harusnya bisa membuat orang bergairah dalam hidup. Jangan sebaliknya, bisnis justru membuat kita pusing, stress dan putus asa. Seorang klien pernah bilang kepada saya seperti ini, “Coach, saya kapok menjalankan bisnis. Sering rugi dan saat bisnis nggak bergairah, saya tidak tahu bagaimana cara menghadapinya.” Bagi orang yang baru pertama kali terjun ke dunia bisnis, boleh saja mereka mengatakan bahwa bisnis itu jelimet (membingungkan), istilah boleh asing. Namun bukan berarti setiap permasalahan dalam bisnis tidak bisa diselesaikan. Nah, salah satu permasalahan yang pasti dihadapi oleh semua Business Owner adalah ketidakstabilan dalam bisnis, entah diakibatkan karena omzet yang mulai menurun, penjualan sepi, atau permasalahan-permasalahan lain. So, apa yang harus dilakukan untuk menghadapi hal tersebut

TEAM WORK ADALAH RAHASIA BISNIS BISA BERTAHAN LAMA

Team work merupakan pondasi suatu bisnis. Sukses tidaknya bisnis akan bergantung pada kondisi team worknya. Definisi Team work adalah kerja tim, yaitu serangkaian sikap dan perilaku dari orang-orang yang tergabung dalam sebuah tim. Team work inilah yang nantinya akan menentukan perjalanan dari suatu bisnis. Manfaat yang diperoleh dengan adanya Team work antara lain, dalam hal pemecahan masalah. Adanya team work membuat suatu bisnis menjadi lebih cepat dan lebih baik dalam mengambil keputusan. Hal ini akan diperoleh dari kerja tim yang baik. Pada dasarnya keputusan yang diambil dari pemikiran banyak orang hasilnya lebih baik dibandingkan pemikiran dari satu orang, dengan catatan adanya rasa saling menghargai pendapat orang lain dan tidak egois. Manfaat kedua adalah dalam hal menyelesaikan pekerjaan. Suatu pekerjaan akan selesai dengan cepat jika dikerjakan secara bersama-sama. Tim yang baik akan membagi setiap pekerjaan kepada seluruh anggota timnya sesuai dengan kemampuan a

MEMBAWA PERUBAHAN POSITIF DI PEKERJAAN

BAGAIMANA MEMBAWA PERUBAHAN POSITIF DI PEKERJAAN Pekerjaan yang sedang Anda hadapi bukan tujuan akhir dari hidup. Akan tetapi Anda bekerja karena ingin mengembangkan diri ke arah yang lebih baik lagi. Ada beberapa alasan untuk tetap mengembangkan diri, baik terhadap perusahaan maupun untuk diri sendiri. Bagi perusahaan, pengembangan diri adalah cara yang paling tepat untuk membuat karyawan bekerja sesuai etos kerja mereka. Sedangkan bagi Anda, pengembangan diri baik untuk pengembangan karir atau untuk pekerjaan yang lebih baik selanjutnya. Setiap pengembangan diri diharapkan membawa perubahan yang positif bagi perusahaan. Sembari menunggu diklat atau training yang diberikan oleh perusahaan, Anda bisa melakukan beberapa hal secara pribadi. Berikut adalah beberapa hal yang bisa Anda lakukan agar tercipta perubahan positif dalam pekerjaan yang sedang ditekuni. Ubah nasib Anda Akal budi yang dimiliki manusia berfungsi untuk mengubah nasib mereka ke arah yang lebih baik. S

TRAINING LEADERSHIP BISA MENINGKATKAN MOTIVASI KARYAWAN

Training Leadership bisa Meningkatkan Motivasi Karyawan Menjalankan sebuah bisnis atau perusahaan pasti akan membutuhkan kader-kader pemimpin yang akan melanjutkan tampuk kepemimpinan perusahaan Anda. Organisasi bisnis ini harus dibentuk serapi mungkin agar mendapatkan hasil maksimal. Pemimpin perusahaan harus memiliki pengetahuan dan kompetensi untuk mengelola karyawan dan sumber daya yang dimiliki perusahaan agar bisa menghasilkan apa yang menjadi tujuan perusahaan. Untuk itulah diperlukan Training Leadership bagi pemimpin perusahaan secara berkala. Kepemimpinan menjadi salah satu bagian terpenting bagi masa depan perusahaan, agar perusahaan tetap stabil dan bisa menguasai pasar secara berkala pemimpin perusahaan haruslah belajar dari pendahulunya. Para pemimpin inilah yang akan menggerakkan roda organisasi bisnis dengan benar agar mencapai arah yang diinginkan. Mereka pun wajib untuk membina, mengajarkan, mengayomi dan melindungi karyawan agar merasa aman dan nyaman pa

EMPAT MATERI LEADERSHIP YANG WAJIB DIMILIKI MANAGER ANDA

Pelatihan kepemimpinan dalam sebuah perusahaan atau yang lebih banyak dikenal dengan istilah training leadership ini menjadi tonggak penting kepemimpinan perusahaan. Setiap perusahaan pasti selalu membutuhkan pergantian kepemimpinan  yang memiliki kompetensi lebih baik atau paling tidak sama dengan pemimpin sebelumnya. Untuk itulah diadakan pelatihan dengan materi leadership yang kuat agar calon pemimpin ini bisa terarah dengan baik. Kepemimpinan menjadi salah satu seni yang cukup sulit dilakukan bagi sebagian orang. Mereka harus menyempurnakan diri sebagai seseorang yang bijaksana, tegas, berani mengambil keputusan, bisa mengayomi anak buahnya dan lain sebagainya. Belajar dari pengalaman saja tidak cukup, para pemimpin ini wajib mendapatkan materi leadership yang sesuai dengan karakteristik anggota yang dipimpinnya. Pada dasarnya setiap training leadership pasti memiliki patokan dasar materi atau materi utama yang dikhususkan untuk membentuk jiwa kepemimpinan pesertanya. Be

LIMA CARA BELAJAR LEADERSHIP YANG PALING EFEKTIF

5 Cara Belajar Leadership yang Paling Efektif Setiap orang pasti ingin menjadi pemimpin. Pemimpin merupakan seseorang yang dipatuhi, disegani serta suatu cara untuk memperoleh perhatian dan gengsi secara cepat. Hingga suatu cara untuk memperoleh kontrol dengan tujuan positif maupun negatif. Apabila untuk tujuan negatif jelas tidak bisa dianggap sebagai pemimpin. Untuk menjadi pemimpin, diperlukan Belajar leadership. Berikut beberapa hal utama yang perlu dimiliki untuk menjadi seorang pemimpin yang dapat memberikan teladan bagi para bawahannya, antara lain : 1. Menghargai kerja orang lain Bagi Anda yang telah bekerja, pasti juga menginginkan tanda apresiasi untuk kerja keras yang telah dilakukan selama ini. Seringkali ditemukan banyak sekali bos yang dengan seenaknya sendiri telah mengambil kerja keras anak buahnya, tanpa ada satupun ucapan terima kasih ataupun penghargaan. Lebih parahnya lagi bila seorang bos malah mengakui kerja tersebut merupakan hasil karyanya dia s

MEMBANGUN TEAM TANPA MERUNTUHKAN MENTAL

Bagaimana Membangun Team Tanpa Meruntuhkan Mental Setiap organisasi atau perusahaan terdiri atas orang-orang yang memiliki kepribadian yang berbeda-beda. Setiap individu memiliki karakter tersendiri yang membedakannya dari yang lain. Walaupun demikian, perbedaan karakter antar individu yang ada di organisasi atau perusahaan bukanlah penghalang untuk menjalin kerja sama yang kuat demi tercapainya tujuan perusahaan. Justru perbedaan itulah yang menjadikan kerja sama semakin kokoh, sebab tiap individu mendapatkan bagian pekerjaannya masih-masing sesuai dengan pribadi dan kemampuannya. Inilah yang disebut dengan team work. Namun, apakah pondasi yang bisa membentuk team work? Pondasi itu disebut team building. Jika team building-nya kuat, maka team work-nya juga kuat. Artinya, solid atau tidaknya team work dalam sebuah organisasi tergantung team building-nya. Untuk itu, dibutuhkan mental yang kuat dalam membangun team building agar tetap kokoh. Team building akan terbentuk dalam se